WAKTU,MASA(?)
Oleh : Fahry Anandhitya W
Masa indah,masa kelam,masa lalu
Terikat menjadi satu oleh waktu
Waktu tak pernah kalah dimakan jaman
Malah jaman yang mulai habis dimakan waktu
Apa iya,waktu mengikis habis masa masa itu
Atau mungkin hanya sebuah perkataan
Meskikah ku mencari sisa masa itu
Apa aku harus memporak porandakan sebuah rumah
Hanya demi mendapatkan sebuah perhatian
Tidak mungkin harus seperti itu,
Atau hanya menunggu waktu yang menjawab
Saya rasa masa,akan datang yang menjawab.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar